FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

REPOSITORY SKRIPSI

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. CAHAYA SAKTI FURINTRACO

Show simple item record

dc.contributor.author Ariesta, Riko
dc.date.accessioned 2023-05-15T02:40:14Z
dc.date.available 2023-05-15T02:40:14Z
dc.date.issued 2004-09-29
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/6027
dc.description.abstract ABSTRAKSI RIKO ARIESTA, NPM. 021195304, "Pengaruh Lingkungan Keija Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT. Cahaya Sakti Furintraco, Bogor", Dibantu Oleh H. Rijadi, Drs., MM., dan Nina Sri Indrawati, SE., September 2004. Maju mundumya suatu perusahaan sangatlah ditentukan oleh manusia sebagai sumber penggerak yang memberikan segala kemampuan sebagai pelaksana. Semakin besar perusahaan, maka semakin kompiek masalahmasalah yang dihadapi, untuk ttu dibutuhkan karyawan yang mempunyai keahlian yang balk dengan didukung lingkungan keija yang balk pula. Pegawai yang cakap merupakan kekayaan perusahaan yang paling besar. Usaha untuk meningkatkan "Asset ini adalah melalui pendidikan dan pelatihan, dari sudut pandang kemungkinan pertumbuhan dan pengembaliannya, la adalah salah satu investasi yang paling baik yang mung.kin dapat dilakukan dalam perusahaan manapun juga. Dengan lingkungan kerja yang baik serta kreatifitas yang tinggi, maka produktivitas akan tercapai. Dengan kondisi keija yang baik, aman dan sehai akan memberikan kesegaran fisik dan menimbulkan rasa senang. Dan rasa senang di lingkungan keija ini akan dapat mempengaruhi seseorang untuk bekeija lebih semangat dan lebih gairah di dalam melaksanakan pekeijaannya, sehingga produktivitas keija diharapkan akan meningkat. Dengan demikian, maka program lingkungan kerja yang baik merupakan hal yang penting yang harus dilaksanakan oleh perusahaan demi kelancaran pekeijaan dan keberhasilan bagi perusahaan terutama bagi karyawan itu sendiri. Adapun penulis mengidentifikasikan masalah tersebut adalah sebagai berikut: bagaimana lingkungan keija yang sda pada perusahaan, bagaimana produktivitas kerja karyawan pada perusahaan, serta seberapa besar pengaruh lingkungan keija terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Cahaya Sakti Furintraco Bogor. PT. Cahaya Sakti Furintraco yang merupakan salah satu perusahaan yang menghasilkan berbagai jenis fumiture panel dengan merk dagang "Olympic". Perusahaan ini telah berdiri sejak tahun 1975, yang beralamat di Jl. Kaum Sari Rt 01/05 Kelurahan Cibuluh Kecamatan Kota Bogor Utara. Adapun PT. Cahaya Sakti Furintraco salah satu perusahaan dari sekian banyak pemsahaan yang memperhatikan dan menjaga lingkungan kerja di wilayah pabrik sebagai berikut: a. Pengaturan Warna b. Pengaturan Suhu Udara c. Pengaturan Penerangan d. Pengaturan Kebersihan e. Keamanan. Dari basil penelltlan dan pembahasan, untuk mengetahui pengaruh lingkungan ketja terhadap peningkatan produktivitas keija karyawan, penulis melakukan perhitungan dengan menggunakan rumus statistik yaitu : analisis regresi persamaannya yaitu adalah: Y = 0,3361 0,0006X, setiap kenaikan variabel X (biaya lingkungan kerja) akan diimbangi dengan kenaikan variabel y (produktivitas Kerja karyawan) sebesar 0,0006. Sebaliknya setiap penurunan biaya lingkungan kerja akan diikuti dengan penurunan produktivitas kerja karyawan sebesar 0,0006. Sedangkan untuk mengetahui adanya hubungan aiitara lingkungan kerja dengan peningkatan produktivitas kerja k.^ryawari, maka digunakan koefisien korelasi, dimana r = 0.4983 dari perhitungan tersebut diatas dapat dibuktikan bahwa antara variabel X dan Y temyata terdapat suatu hubungan yang positip dan sedang. Koefisien determinasi (r^) menunjukkan porsi sebesar 0,2483, ini berarti bahwa lingkungan kerja yang diberikan berpengaruh ierhadap peningkatan produktivitas kerja karyawan sebesar 24,83%, sedangkan sisanya yaitu 75,17% dipengaruhi oleh faktor lain. Selain itu, penulis melakukan uji hipotesis dengan menggunakan thitung (test criteria atau kriteria pengujian dengan t), sehingga dapat diketahui bahwa antara lingkungan kerja dengan peningkatan produktivitas kerja karyawan adalah benar mempunyai hubungan yang erat dan berkaitan, sebab t hitung (2,338) > t tabei (2,306) ini berarti . bahwa menerima hipotesis Hi (bahwa antara biaya lingkungan kerja dengan produktivitas kerja karyawan ada hubungan linier) dan menolak hipotesis Ho (bahwa antara biaya lingkungan kerja dengan produktivitas kerja karyawan tidak ada hubungan linier), sehingga menerima hipotesis Hi. Jadl benar ada hubungan linear antara biaya dengan produktivitas kerja karyawan. en_US
dc.description.sponsorship Rijadi - Nina Sri Ibdrawati en_US
dc.publisher Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Pakuan en_US
dc.subject "Pengaruh Lingkungan en_US
dc.subject Produktivitas Kerja Karyawan en_US
dc.title PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. CAHAYA SAKTI FURINTRACO en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account