FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

REPOSITORY SKRIPSI

Pengaruh Tax Avoidance dar Agency Cost terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Sub Sektor Logam dan Sejenisnya yang terdaftar di Bursa Efek lndonesia Tahun 2015-2019

Show simple item record

dc.contributor.author Yuniarti, Rika
dc.date.accessioned 2022-05-23T03:32:14Z
dc.date.available 2022-05-23T03:32:14Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/4682
dc.description.abstract Tax Avoidance merupakan cara mengurangi pajak yang masih dalam batas ketentuan perundang-undangan perpajakan. Penghindaran pajak dilakukan oleh perusahaan dengan tujuan yang sama yaitu untuk mendapatkan laba secara maksimal dengan meminimalkan pajak yang ditanggung sehingga dapat meningkatkan nilai perusahaan. Kemudian variabel agency cost yaitu biaya yang timbul karena adanya konflik kepentingan antara manajer dan pemilik saham. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh tax avoidance dan agency cost terhadap nilai perusahaan. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan sub sektor logam dan sejenisnya yang terdaftar di BEI tahun 2015-2019. Sampel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 4 perusahaan. Sampel dipilih menggunakan purposive sampling. Jenis penelitian yang digunakan adalah verifikatif dengan metode penelitian Explanatory Survey. Data diuji dengan menggunakan uji asumsi klasik, regresi linear berganda dan uji hipotesis. Pengujian secara parsial dengan uji t mendapatkan hasil tax avoidance tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan dan agency cost berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Hasil pengujian secara simultan dengan uji F yaitu tax avoidance dan agency cost secara simultan berpengaruh terhadap nilai perusahaan. en_US
dc.description.sponsorship Ketut Sunarta en_US
dc.publisher Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Pakuan en_US
dc.subject tax avoidance en_US
dc.subject agency cost, nilai perusahaan en_US
dc.title Pengaruh Tax Avoidance dar Agency Cost terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Sub Sektor Logam dan Sejenisnya yang terdaftar di Bursa Efek lndonesia Tahun 2015-2019 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account